Best 5 quotes of Mohammad Hatta on MyQuotes

Mohammad Hatta

  • By Anonym
    Mohammad Hatta

    I’d volunteer to go to prison, as long as there are books. Because with books I am free.

  • By Anonym
    Mohammad Hatta

    Dalam jangka waktu lama, Indonesia hidup dalam bayangan feodalisme. Tetap neofeodalisme Soekarno lebih jahat dan lebih ganas.

  • By Anonym
    Mohammad Hatta

    Demokrasi bisa ditindas sementara karena kesalahannya sendiri, tetap setelah ia mengalami cobaan yang pahit, ia akan muncul kembali dengan penuh keinsafan.

  • By Anonym
    Mohammad Hatta

    Diktator yang bergantung pada kewibawaan orang seorang tak lama umurnya. Sebab itu pula, sistem yang dilahirkan Soekarno tidak akan lebih panjang umurnya dari Soekarno sendiri. Umur manusia terbatas. Apabila Soekarno sudah tidak ada lagi, maka sistemnya akan roboh seperti rumah kartu.

  • By Anonym
    Mohammad Hatta

    Salah besar orang yang mengatakan revolusi kita belum selesai. Revolusi adalah letusan masyarakat sekonyong-konyong yang melaksanakan Umwertung aller Werte (penilaian kembali atas semua nilai). Revolusi mengguncang lantai dan sendi; pasak dan tiang longgar semuanya. Sebab itu saat revolusi tidak dapat berlaku terlalu lama, tidak lebih dari beberapa minggu, atau beberapa bulan. Sesudah itu harus dibendung, datang masa konsolidasi untuk merealisasi hasil daripada revolusi itu. Yang belum selesai bukanlah revolusi itu, melainkan usaha menyelenggarakan cita-citanya di dalam waktu, setelah fundamen dibentangkan.